Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Keira Knightley Enggan Bintangi Film Modern, Alasannya Mengejutkan

Ady Prawira Riandi , Jurnalis-Rabu, 17 Januari 2018 |16:08 WIB
Keira Knightley Enggan Bintangi Film Modern, Alasannya Mengejutkan
Keira Knightley (Foto: Den of Greek)
A
A
A

LOS ANGELESKeira Knightley enggan membintangi film modern atau film yang menceritakan tentang masa kini. Ia menolak bermain karena karakter perempuan dalam film masa kini selalu diperkosa.

- Baca Juga: Suara Aurelie Moeremans Bikin Salah Fokus saat Ucapkan Duka untuk Dolores

Keira, yang pernah tampil dalam film-film tentang masa lampau seperti The Duchess, Anna Karenina, dan Atonement, dalam waktu dekat  akan tampil sebagai seorang novelist asal Prancis bernama Colette.

Sebagai seorang aktris, Keira menemukan bahwa perempuan diperlakukan tidak menyenangkan dalam film-film saat ini. Karakter-karakter perempuan yang digambarkan selalu mendapatkan ‘sesuatu yang tidak mnyenangkan’.

“Dengan munculnya Netflix dan Amazon, kita sekarang bisa melihat beberapa karakter perempuan kuat dan cerita tentang perempuan dalam layanan streaming. Aku tidak tahu banyak tentang film. Aku benar-benar tidak mau bermain dalam film set modern karena karakter perempuannya hampir selalu diperkosa,” ucapnya seperti dilansir dari NME, Rabu (17/1/2018).

Halaman:
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita celebrity lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement