Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Fadel Levy Berharap Penonton Series Arab Maklum Bertambah 3 Kali Lipat

Melati Pratiwi , Jurnalis-Kamis, 13 April 2023 |20:50 WIB
Fadel Levy Berharap Penonton Series <i>Arab Maklum</i> Bertambah 3 Kali Lipat
Fadel Levy. (Foto: Melati/MPI)
A
A
A

JAKARTA - Aktor Fadel Levy turut bahagia atas pencapaian Original Series Vision+ berjudul Arab Maklum. Bagiamana tidak, series tersebut berhasil menyentuh angka lebih dari 1 juta penonton.

Fadel Levy yang berperan sebagai Ezhar tak bisa menutupi rasa senangnya. Bagi Fadel, kerja keras selama proses syuting series Arab Maklum tak sia-sia.

"Alhamdulillah aku senang banget, ternyata kerja keras kita selama ini, tim produksi, all cast, director, semua itu terbayarkan" kata Fadel Levy, ditemui di kawasan Tanah Abang, Jakarta Pusat, Kamis (13/4/2023).

Sejauh ini, Arab Maklum memang baru mengeluarkan 4 episode dari toral 8 episode. Oleh sebab itu, Fadel menginginkan antusias penonton bisa bertambah jauh lebih banyak sampai episode terakhir.

Halaman:
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita celebrity lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement