LAGU Huge Fire merupakan karya terbaru penyanyi Phil Elverum alias Mount Eerie. Single tersebut rilis pada 31 Desember 2022, masuk dalam album bertajuk 'Colors'.
Mount Eerie adalah produser dan penulis lagu asal Amerika. Ia dahulu membentuk proyek musik indie folk bernama The Microphones yang eksis pada 1996 hingga 2003.
Berikut ini lirik lagu Huge Fire dari Mount Eerie.
Trying to see from in this room where it is blinding
Learning to breathe beneath the surface
Of all the wrecked up things I haul with me around