JAKARTA - Alur cerita yang semakin seru membuat Ikatan Cinta menjadi salah satu tontonan favorit penggemar sinetron Tanah Air. Saat ini, Aldebaran dan Andin masih memburu siapa pembunuh Roy sebenarnya.
Respons penonton yang luar biasa terhadap Ikatan Cinta membuat Aldebaran dan Andin ingin membagikan kebahagiaan mereka dengan memberikan hadiah. Sinetron Ikatan Cinta bersama RCTI+ akan memberikan hadiah berupa official merchandise T-Shirt Ikatan Cinta!
RCTI+ Giveaway Ikatan Cinta dimulai sejak 8 Maret silam dan akan berlangsung hingga 18 April 2021. Cara mengikutinya pun sangat gampang. Simak terus artikel ini sampai habis ya.
Program giveaway ini diadakan di lima fitur yang ada dalam aplikasi RCTI+. Salah satunya, fitur News+ di mana terdapat banyak berita-berita informatif dan up to date untuk dibaca.
Khusus untuk fitur News+, giveaway akan memasuki periode kedua yang akan digelar pada 29 Maret hingga 2 April 2021. Berikut cara mengikuti RCTI+ giveaway dalam fitur News+:
-Unduh aplikasi RCTI+,
-Buat akun di RCTI+ menggunakan email atau nomor telepon,
-Baca berita melalui News+ di aplikasi RCTI+,
-Screenshot berita yang sudah kamu baca,
-Share screenshot dan link berita tersebut ke Facebook atau Twitter,
-Sertakan caption informasi yang didapat dari berita tersebut dan mention RCTI+,
-Sertakan hashtag #GiveawayRCTIPlus pada unggahan tersebut,
-Pemenang yang beruntung akan diumumkan melalui fitur News+ dalam halaman Berita Utama.
Mudah sekali bukan syarat dan ketentuannya? Karena itu, ikuti RCTI+ Giveaway Ikatan Cinta sekarang juga. Untuk informasi selengkapnya, dapat mengakses seluruh sosial media RCTI+. Jangan lupa diikuti juga ya.*
Baca juga:
Arya Saloka dan Amanda Manopo Ternyata Pasangan Sempurna, Ini Buktinya
Joo Dan Tae Masuk Penjara, Rating The Penthouse 2 Tembus 29 Persen
(SIS)