Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Terbang dari Jepang, Fans Ini Habiskan Rp10 Juta Demi Konser Super Junior

Rena Pangesti , Jurnalis-Sabtu, 11 Januari 2020 |14:31 WIB
Terbang dari Jepang, Fans Ini Habiskan Rp10 Juta Demi Konser Super Junior
Febby mengenakan topi biru di Konser Super Junior (Foto: Rena/Okezone)
A
A
A

"Di Korea sama Jepang hampir sama Rp1 juta. Kalau di sini bisa sampai Rp3 juta. Kan jauh banget perbedaannya," papar Febby.

Namun hal itu tak membuat antusiasnya berkurang. Apalagi, ia akan melihat Donghae yang dikaguminya.

Baca juga: Ada Kejutan dari Eunhyuk & Shindong pada Konser Super Junior Sore Ini

Super Junior

Sambil menunjukkan senyum semringah, Febby mengaku sempat berkomunikasi dengan ibu dari pelantun Mr. Simple tersebut.

"Waktu di Korea ke restoran Donghae, terus ketemu mamanya. Aku titip hadiah ke dia dan katanya kalau Donghae pulang kado itu di kasih," kisahnya.

Halaman:
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita celebrity lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement