Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Syafira Haddad Ceritakan Seramnya Lokasi Syuting Film Bisikan Iblis

Ady Prawira Riandi , Jurnalis-Selasa, 11 September 2018 |07:01 WIB
Syafira Haddad Ceritakan Seramnya Lokasi Syuting Film Bisikan Iblis
Syarifa (Foto: Ady/Okezone)
A
A
A

JAKARTA - Aktris muda Syafira Haddad turut bermain dalam film Bisikan Iblis. Berperan sebagai Anastasia, Syafira menceritakan betapa menyeramkannya lokasi syuting film tersebut.

Pemain sinetron RCTI Dia Yang Tak Terlihat ini terlibat syuting selama 10 hari di Cirebon. Sebuah rumah sakit tua yang tak terpakai selama 13 tahun digunakan sebagai set di film garapan MD Pictures tersebut.

“Itu rumah sakitnya 13 tahun gak ditempatin dan itu kita keliling sampai ke atas ada kamar mayatnya gitu. Menurut orang-orang sekitar sih katanya ada penunggunya gitu di situ. Makanya sebelum kita syuting kita izin dulu soalnya itu lokasi belum pernah dipakai syuting sama sekali. Serem banget sih,” kenangnya.

Untungnya, Syafira sendiri tidak pernah diganggu oleh sosok makhluk halus selama syuting berlangsung. Hal-hal mistis pun tidak dialami secara langsung oleh aktris yang terkenal lewat aplikasi Tik-Tok ini.

- Baca Juga: Nabilah Ayu Akui Pernah Melihat Wujud Kuntilanak

Halaman:
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita celebrity lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement