Ammar Zoni Ditangkap Narkoba, Polisi: Ganja dan Sabu

Johnny Johan Sompotan, Jurnalis
Rabu 13 Desember 2023 16:53 WIB
Ammar Zoni ketangkap lagi, kasus narkoba. (Foto: Instagram)
Share :

Indrawienny Panjiyoga mengatakan jika barang bukti narkoba yang ditemukan berjenis ganja dan sabu itu berada di kamar Ammar Zoni.

"Yang bersangkutan seorang diri, untuk barang bukti 4 paket sabu dan paket kecil ganja," tuturnya.

Dirinya juga mengatakan pada saat penangkapan, Ammar Zoni tidak melakukan perlawanan.

"Dia kooperatif," tuturnya.

(jjs)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Celebrity lainnya