Produksi Series Cidro Asmoro 2 Resmi Dimulai Hari Ini

Yohanes Demo, Jurnalis
Senin 13 November 2023 05:25 WIB
Produksi serial Cidro Asmoro 2 dimulai hari ini. (Foto: Yohanes Demo/MNC Portal Indonesia)
Share :

Secara konsep cerita, Cidro Asmoro tidak akan banyak berbeda dari musim pertamanya. Namun, dari segi teknis akan ada peningkatan kualitas, baik dari segi sinematografi, film, dan angle

Aji Fauzi meengaku, pihaknya menargetkan serial ini bisa memiliki kualitas setara film layar lebar. Selain kualitas tayangan lebih baik, cerita cinta segitiga antarkarakter pun akan lebih seru. 

“Penonton juga bisa menikmati guyonan merakyat dan lagu-lagu baru campursari Ndarboy yang belum pernah dipublish Vision+ sebelumnya,” kata Aji menambahkan.*

(SIS)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Celebrity lainnya