Lirik Lagu dan Chord Gitar Belum Siap Kehilangan dari Stevan Pasaribu

Lutfi Fadila, Jurnalis
Jum'at 22 September 2023 14:41 WIB
Lirik Lagu dan Chord Gitar Belum Siap Kehilangan dari Stevan Pasaribu. (Foto: Instagram/@stevan_pasaribu)
Share :

JAKARTA - Lagu Belum Siap Kehilangan merupakan salah satu lagu milik Stevan Pasaribu yang dirilis 7 Agustus 2020. Lagu tersebut diciptakan David Albert, Agie Prakasya, dan Indra The Titans, di bawah label musik Musica Studio.

Belum Siap Kehilangan-Stevan Pasaribu

Intro

C F G

Verse

Am F

Sewindu sudah

G C G

Ku tak mendengar suaramu

Am Dm

Ku tak lagi lihat senyumanmu

G C

Yang selalu menghiasi hariku

Am F

Sewindu sudah

G C G

Kau tak berada di sisiku

Am Dm

Kau menghilang dari pandanganku

G C

Tak tahu kini kau di mana

Chorus

F

Ternyata belum siap aku

G C G Am

Kehilangan dirimu

Dm C

Belum sanggup untuk jauh darimu

F G

Yang masih slalu ada dalam hatiku

F

Sewindu sudah

G C G

Kau tak berada di sisiku

Am Dm

Kau menghilang dari pandanganku (Oooo...)

G C

Tak tahu kini kau di mana

F

Ternyata belum siap aku

G C G Am

Kehilangan dirimu

Dm C

Belum sanggup untuk jauh darimu

F G

Yang masih slalu ada dalam hatiku

C F

Tuhan tolong mampukan aku

G C G Am

Tuk lupakan dirinya

Dm

Semua cerita tentangnya

C

Yang membuatku

F

Selalu teringat akan cinta

G F

Yang dulu hidupkanku

Bridge

F G C

Hoo hoo huuu...

F Dm G

Hooo..

Verse

G# F#

Ternyata belum siap diriku

G# C# G# A#m

Kehilangan dirimu

D#m C#

Belum sanggup tuk jauh darimu

F# G#

Yang masih slalu ada dalam hatiku

C# F#

Tuhan tolong mampukan aku

G# C# G# A#m

Tuk lupakan dirinya

D#m

Semua cerita tentang dirinya

C#

Yang membuatku

F#

Selalu teringat akan cinta

A#m

Yang dulu

F#

Selalu teringat akan cinta

G# F# G# C#

Yang dulu hidupkanku.*

(SIS)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Celebrity lainnya