Bingung Dilaporkan Adam Deni, Jerinx: Dia Sudah Maafkan Saya

Adiyoga Priambodo, Jurnalis
Senin 26 Juli 2021 16:39 WIB
Jerinx SID (Foto: Instagram/@jrxsid)
Share :

Kendati demikian, Jerinx tetap menghormati keputusan Adam Deni menyeretnya ke jalur hukum. Meski saat ini, Jerinx belum bisa hadir memenuhi undangan penyidik karena alasan kesehatan.

"Tidak masalah. Saya hormati dan tetap akan saya hadapi," tegasnya.

Adam Deni melaporkan Jerinx pada 10 Juli 2021 atas dugaan pengiriman ancaman lewat media elektronik.

(LID)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Celebrity lainnya