Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Makna Maskawin Al Ghazali dan Alyssa Daguise, Simbol Cinta dan Ketulusan

Ravie Wardani , Jurnalis-Senin, 16 Juni 2025 |13:48 WIB
Makna Maskawin Al Ghazali dan Alyssa Daguise, Simbol Cinta dan Ketulusan
Makna Maskawin Al Ghazali dan Alyssa Daguise, Simbol Cinta dan Ketulusan (Foto: IG Alyssa)
A
A
A

Maskawin yang diberikan Al Ghazali pun menarik perhatian publik. Ia menyerahkan 16,6 gram logam mulia serta uang tunai sebesar 2025 euro yang dibayar langsung saat akad. Nominal euro tersebut disebut-sebut sebagai simbol tahun pernikahan mereka, menjadikan mahar ini penuh makna.

“SAHHHH!! Alhamdulillah selamat kakak @alghazali @alyssadaguise,” tulis Tissa Biani dalam unggahannya.

Pernikahan Al dan Alyssa digelar secara tertutup, hanya dihadiri keluarga inti dan kerabat terdekat. Tiga karangan bunga ucapan selamat tampak berjajar di depan hotel. Sejumlah mobil pejabat berpelat RI 24 juga terlihat memasuki area hotel, menambah kesan eksklusif acara tersebut.

(aln)

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita celebrity lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement