JAKARTA - Dewa 19 mencuri perhatian ketika merilis lagu Satu di panggung A Night at the Orchestra, Mei silam. Pasalnya, Ari Lasso memberikan sentuhan yang sama sekali berbeda dengan Once Mekel dalam lagu tersebut.
Seperti diketahui, Satu merupakan salah satu dari 12 track yang ada dalam album ‘Laskar Cinta’ yang dirilis band asal Surabaya tersebut, pada 22 November 2004. Berikut lirik lagu dan chord gitar lagu tersebut.
SATU - Dewa 19
Intro: G C
G C G C
Aku ini adalah dirimu
G C G C
Cinta ini adalah cintamu
G C G C
Aku ini adalah dirimu
G C G C
Jiwa ini adalah jiwamu
Bm Am
Rindu ini adalah rindumu
Bm Am D
Darah ini adalah darahmu
Reff
G D Em Bm
Tak ada yang lain selain dirimu
C G D
Yang selalu kupuja huoooo
G Bm C
Kusebut namaMu..
Cm D C
Di setiap hembusan nafasku
Em D
Kusebut namaMu..
G C# C
Kusebut namaMu..
Interlude
G C (4x)