Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Alasan Tika Bravani Tertarik Bintangi Series Cantik Ya Kamu Vision+

Melati Septyana Pratiwi , Jurnalis-Rabu, 10 November 2021 |19:08 WIB
Alasan Tika Bravani Tertarik Bintangi Series Cantik Ya Kamu Vision+
Tika Bravani (Foto: Vision+)
A
A
A

Cantik Ya Kamu

"Langi ini mewakili karakter seorang perempuan yang sedang hamil, sambil hamil ingin berkarya juga, ingin bekerja juga. dan juga ada rasa insecure sebagai seorang perempuan, kan berubah bentuk (ketika hamil), kemudian sibuk juga terus bagaimana hubungan dengan suami, itu tergambar di series ini," ujar Tika Bravani saat menghadiri Press Conference & Screening Vision+ Series Cantik Ya Kamu.

Sebagai perempuan yang sudah pernah merasakan beratnya mengandung seorang bayi dalam perut, Tika merasa tokoh Langi ini begitu sesuai dengan dirinya.

"Ini web series atau judul pertama setelah aku cuti berkarya karena hamil dan melahirkan, jadi kebetulan pas banget sih timing nya, baru banget berasa rasanya hamil, beratnya gimana. Makanya waktu aku peranin ini aku merasa relate banget," kata Tika.

Menurut Tika dengan hadirnya tokoh Langi sebagai sosok perempuan hamil, series Cantik Ya Kamu ini ingin menunjukan sisi luar biasa dari wanita hamil.

Halaman:
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita celebrity lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement