Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Kenang Mendiang Koes Hendratmo, David Bayu: Semoga Damai di Sisi Allah

Nandha Aprilia , Jurnalis-Selasa, 07 September 2021 |21:10 WIB
Kenang Mendiang Koes Hendratmo, David Bayu: Semoga Damai di Sisi Allah
Koes Hendratmo (Foto: Instagram)
A
A
A

JAKARTA-  Kepergian musisi dan presenter legendaris Koes Hendratmo membuat pelaku seniman Tanah Air berduka, Selasa (7/9/2021).  Tidak terkecuali David Bayu yang juga merupakan musisi dan presenter. 

David Bayu pun mengunggah sebuah video yang mengenang momen pertama kali dirinya berjumpa dengan Koes Hendratmo.

David Bayu

BACA JUGA:

Nikita Mirzani Bersyukur Gugatan Praperadilan Dipo Latief Ditolak

Rendi Jhon Peluk Mesra Glenca Chysara dari Belakang, Netizen: Kawal Sampai Akad

"Aku mau ketemu om Koes," kata David Bayu dengan nada gembiranya dikutip MNC Portal dari akun Twitternya pada Selasa (7/9/2021)

Dalam video tersebut, Bayu tampak begitu bahagia ketika bisa bertemu dengan penyanyi legendaris, Koes Hendratmo. Lantas, David juga turut menyampaikan sebuah pesan melalui keterangan video yang dia tulis.

Halaman:
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita celebrity lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement