"Jadi gini, gue lihat dari luar. Nino marah-marah ke Al," ujar Angga.

Sementara itu, Elsa (Glenca Chysara) mulai terjebak dengan permainannya sendiri. Semula ia ingin lari dari Ricky (Rendi Jhon), yaitu dengan memasukan obat tidur. Tapi Ricky malah menyadarinya dan memintanya untuk minum kopi yang diberikan Elsa.
"Lo minum kopi gue, gue minum kopi lo. Atau mungkin ada sesuatu ya lo taruh di kopi gue," kata Ricky.
(edh)