Kim Kyung Nam dan Woo Do Hwan diketahui beradu akting lewat drama populer, The King: Eternal Monarch. Sementara Woo Do Hwan dan Jang Ki Yong bersahabat karena memulai karier dalam kurun waktu yang sama.
Seperti diketahui, Woo Do Hwan mengumumkan jadwal wajib militer pada 24 Juni 2020. Lewat sebuah surat bertulisan tangan yang diunggahnya ke Instagram, dia mengungkapkan akan mulai masuk barak militer pada 6 Juli mendatang.*
Baca juga: Premiere di YouTube, Lagu Baru BLACKPINK Raih 1,65 Juta Penonton
(SIS)