Senyumanmu yang indah
Bagaikan candu
Ingin trus ku lihat walau
Ku berandai kau disini
Mengobati rindu ruai
Dalam sunyi ku sendiri meratapi
Perasaan yang tak jua didengar
Tak kan apa bila rasa
Ini tumbuh sendirinya