LOS ANGELES - Cate Blanchett diketahui memiliki seorang anak angkat hasil adopsi yang bernama Edith pada medio 2015. Saat itu Cate sendiri dikenal sebagai salah satu aktris berbakat dengan segudang tawaran film.
Cate Blanchett dan suaminya, Andrew Upton, menerima sebuah panggilan telepon yang mengatakan bahwa ada satu bayi sedang membutuhkan bantuan. Tak lama setelah itu, Cate dan Andrew pun memutuskan untuk mengadopsinya.

Baca Juga:
Shah Rukh Khan Minta Selfie Bareng Cate Blanchett Usai Terima Penghargaan Bersama
Cate Blanchett Dinobatkan sebagai Presiden Juri Festival Film Cannes
Totalitas tinggi dibuktikan oleh Cate saat mengadopsi Edith. Demi memerani tugas sebagai ibu lagi, Cate pun sempat vakum dalam dunia hiburan.
"Rasanya selalu seperti pertama kali, selalu," ucapnya.