Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Demi Mengurus Anak Adopsinya, Cate Blanchett Vakum Syuting

Ady Prawira Riandi , Jurnalis-Minggu, 15 Desember 2019 |11:19 WIB
Demi Mengurus Anak Adopsinya, Cate Blanchett Vakum Syuting
Cate Blanchett (Foto: Variety)
A
A
A

Kehadiran Edith ternyata juga mendapat sambutan hangat dari anak-anak kandung Cate Blanchett. Dashiell, Roman, dan Ignatius selalu menyayangi Edith dengan sepenuh hati.

"Sangat menyenangkan melihat mereka menyayanginya," lanjut pemain film Blue Jasmine tersebut.

Baca Juga:

Kolam Renangnya Diisi Ikan Lele, Nikita Mirzani Ngamuk dan Blokir Billy Syahputra

Tahun Baru 2020, Ruben Onsu Berangkatkan 25 Karyawan Ibadah Umrah

Cate Blanchett, Foto: Variety


Cate Blanchett lalu menceritakan proses adopsi Edith ke dalam keluarganya. Ia mengaku sudah mendaftar untuk mengadopsi anak hingga akhirnya telepon itu tiba.

"Kami mendapat telepon pada awal tahun dan mengadopsi seorang anak perempuan. Kami memang sudah di dalam daftar dan kemudian ditelepon. Anda tidak tahu apa-apa tentang anak ini sampai Anda bertemunya secara langsung," jelasnya.

(aln)

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita celebrity lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement