Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Bawakan Lagu Syahrini di Panggung The Voice Indonesia, Peserta Ini Pukau Titi DJ

Hana Futari , Jurnalis-Kamis, 19 September 2019 |23:00 WIB
Bawakan Lagu Syahrini di Panggung The Voice Indonesia, Peserta Ini Pukau Titi DJ
Titi DJ (Foto: Instagram/@ti2dj)
A
A
A

Melihat dari tipe suara Aya, biasanya, peserta seperti ini akan diperebutkan oleh Armand. Namun, kali ini pentolan grup band Gigi itu melewatkan Aya. Bukan tanpa alasan, Armand mengaku takut mengecewakan pria asal Surabaya ini.

Titi DJ: The Voice Indonesia Berbeda dengan Pencarian Bakat Menyanyi Lainnya

“Saya enggak mutar karena di tim saya sudah ada yang tipe suaranya seperti kamu. Saya takutnya malah jadi mengecewakan kamu saat berada di tim saya. Menurut saya, ada sedikit kelemahan kamu, tapi pasti di tim Titi DJ kamu bisa berubah menjadi lebih baik,” ujar Armand.

Baca Juga: Aksi Kontestan Asal Bali Bikin Vidi Aldiano Merinding di The Voice Indonesia

Rupanya, Aya sendiri merupakan fans berat Armand Maulana. Di panggung The Voice Indonesia, Aya mendapatkan kesempatan untuk berduet dengan suami Dewi Gita tersebut.

Halaman:
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita celebrity lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement