Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Faank 'Wali Band' Ungkap Keinginan Mendiang Aa Jimmy

Hana Futari , Jurnalis-Selasa, 25 Desember 2018 |16:13 WIB
Faank 'Wali Band' Ungkap Keinginan Mendiang Aa Jimmy
Foto: Instagram
A
A
A

(Baca juga: Aa Jimmy dan Istri Dimakamkan, 2 Anaknya Masih dalam Pencarian)

Mengenang kembali sosok Aa Jimmy, Faank pun kini hanya dapat berdoa untuk sahabatnya tersebut. Kehilangan yang mendalam begitu dirasakan Faank ketika ditinggal oleh Aa Jimmy.

Aa JimmyTeringat sekali obrolan saya ketika berdua sama Aa Jimmy. Ya Allah huma firlahu warhamhu w'afihu wa fu anhu,” pungkasnya.

Seperti diketahui, Aa Jimmy bersama band Seventeen menjadi penampil dalam acara gathering PT PLN yang digelar di Tanjung Lesung, Banten, pada Sabtu 22 Desember 2018. Di tengah acara tersebut, secara tiba-tiba tsunami melanda dan meluluh lantakkan lokasi tersebut.

Kemudian pada Minggu 23 Desember 2018, Aa Jimmy ditemukan dalam kondisi tak bernyawa. Sang istri, Hati Nuriilah pun diketahui menjadi korban dalam musibah tersebut. Sementara itu, dua putri Aa Jimmy kini masih dalam proses pencarian. (Sus)

(aln)

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita celebrity lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement