Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Terjerat Kasus dengan ADA Tours and Travel, Lyra Virna Ngaku Capek

Revi C. Rantung , Jurnalis-Selasa, 18 Desember 2018 |03:30 WIB
 Terjerat Kasus dengan ADA Tours and Travel, Lyra Virna <i>Ngaku</i> Capek
Lyra Virna (Foto: Revi/Okezone)
A
A
A

Selain itu, dengan adanya kasus tersebut juga menyita waktu luang Lyra Virna bersama anak-anaknya. Bahkan anak-anaknya sempat komplain padanya lantaran sibuk mengurusi kasus ini.

Namun lambat laun, anak-anaknya pun semakin mengerti hingga berbalik mendukungnya agar kasus dengan ADA Tours and Tavel ini segera terselesaikan.

Baca juga: Makin Mesra, Alyssa Daguise Cium Gemas Al Ghazali di Pinggir Jalanan London

“Komplain pasti karena mereka ngerasa kok enggak kelar-kelar ya mi’. Mereka juga selalu nguatin 'Umi tenang aja insya Allah' karena mereka belajar agama juga, jadi memang buat aku anak-anak tuh agamanya musti paham,” kata Lyra Virna beneapa waktu lalu.

“Jadi karena mereka paham agama mereka tahu bahwa bagaimana pun insya Allah, Allah selalu di pihak yang benar walaupun jalannya susah jadi anak-anak yang kecil-kecil juga udah ngerti jadi kadang kalau aku suka bengong 'kenapa mi mikirin itu ya insya Allah mi kan Allah enggak pernah tidur,” tukasnya.

(ady)

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita celebrity lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement