Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Donghae 'Suju' DM Dira Sugandi, Ungkap Kekaguman saat Tampil di Penutupan Asian Games 2018

Sasya Semitari P , Jurnalis-Senin, 03 September 2018 |12:34 WIB
Donghae 'Suju' DM Dira Sugandi, Ungkap Kekaguman saat Tampil di Penutupan Asian Games 2018
Donghae Super Junior (Foto: Ist)
A
A
A

Ketiga lagu tersebut merupakan lagu terpopuler di Indonesia. Selama penampilan, salah satu personel Super Junior juga tidak lupa menyisipkan tarian Goyang Dayung Jokowi ke dalam koreografinya. Ialah Donghae yang juga sempat memeragakan gerakan itu dalam acara KBS World Radio Indonesia, pada 24 Agustus 2018 lalu.

Donghae menyisipkan tarian Goyang Dayung Jokowi dalam penampilannya menyanyikan lagu Bonamana, yang membuktikan demam Goyang Dayung Jokowi berhasil menyebar sampai Korea Selatan.

Personel Super Junior lainnya, Eunhyuk, juga kedapatan menarikan Goyang Dayung saat penampilan Mr.Simple yang berhasil diabadikan dari kamera penggemar.

(aln)

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita celebrity lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement