10 Rekomendasi Film Halloween Terbaik

Cita Najma Zenitha, Jurnalis
Minggu 29 Oktober 2023 14:30 WIB
Rekomendasi film halloween terbaik. (Foto: Film Scary Stories to Tell in the Dark/IMDb)
Share :

9. The Nightmare Before Christmas (1993)

Film animasi ini menggabungkan tema halloween dan Natal. The Nightmare Before Christmas mengisahkan tentang Jack Skellington, raja halloween Town yang bosan dengan rutinitas yang sama dalam menakuti orang. Dia penasaran dengan tempat hiburan menyenangkan Christmas Town dan berusaha mengambil alih taman hiburan itu.

10. Halloween (1978)

Hingga saat ini film Halloween merupakan rekomendasi film paling menakjubkan. Film ini mengisahkan pembunuh bertopeng Michael Myers yang mengoyak-oyak korbannya saat mereka mengenakan kostum dan berkeliling untuk trick-or-treat.

(ltb)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Celebrity lainnya