Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

8 Film Korea dengan Plot Twist Terbaik, Sukses Suguhkan Kejutan

Cita Najma Zenitha , Jurnalis-Kamis, 10 Agustus 2023 |15:07 WIB
8 Film Korea dengan <i>Plot Twist</i> Terbaik, Sukses Suguhkan Kejutan
Film Korea dengan plot twist terbaik yang sukses suguhkan kejutan. (Foto: Door Lock/Fiona Films)
A
A
A

4.Forgotten

Film Korea dengan plot twist terbaik selanjutnya adalah Forgotten. Film yang dirilis pada 29 November 2017 itu, bercerita tentang Jin Seok (Kang Ha Neul) yang kehilangan saudara laki-lakinya karena diculik sekelompok pria.

Film Korea dengan plot twist terbaik. (Foto: Forgotten/Baram Pictures)

Film Korea dengan plot twist terbaik. (Foto: Forgotten/Baram Pictures)

Setelah 19 hari berlalu, saudaranya kembali tanpa mengingat apapun dan berbagai keanehan pun terjadi setelah itu. Jin Seok mulai curiga bahwa laki-laki yang datang ke rumahnya itu bukanlah adiknya.

5.Recalled

Dirilis pada 30 Juni 2021, Recalled merupakan film misteri-thriller arahan Seo You Min. Kisahnya tentang Soo Jin (Seo Yea Ji) yang mengalami kecelakaan dan harus kehilangan ingatannya. Namun setelah sadar, dia mendapati dirinya sudah menikah.

 Film Korea dengan plot twist terbaik. (Foto: Recalled/CJ CGV)

Film Korea dengan plot twist terbaik. (Foto: Recalled/CJ CGV)

Penasaran dengan sosok sang suami, Soo Jin mulai mencari tahu latar belakang Ji Hoon (Kim Kang Woo). Namun dia justru menemukan sebuah rahasia tak terduga tentang pria tersebut dan hubungan apa yang sebenarnya mereka miliki.

6.Sweet & Sour

Film Korea dengan plot twist terbaik berikutnya adalah Sweet & Sour. Bergenre komedi romantis, film yang dirilis pada 2021 ini berkisah tentang pasangan kekasih, Jang Hyeok (Jang Ki Yong) dan Jung Da Eun (Chae Soo Bin), yang memutuskan tinggal bersama.

Film Korea dengan plot twist terbaik. (Foto: Sweet & Sour/KT Hitel)

Film Korea dengan plot twist terbaik. (Foto: Sweet & Sour/KT Hitel)

Namun karena pekerjaannya, Jang Hyeok harus menjalani hubungan jarak jauh dengan Lee Gae Byok. Kesibukan dan kehadiran Han Bo Yeong (Krystal Jung) membuat hubungannya dengan sang kekasih menjadi hambar.

Halaman:
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita celebrity lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement