Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Mundur dari Sheila On 7, Brian: Terima Kasih untuk Ribuan Canda dan Tawa

Arya Ravato Bagasraga , Jurnalis-Minggu, 29 Mei 2022 |11:08 WIB
Mundur dari Sheila On 7, Brian: Terima Kasih untuk Ribuan Canda dan Tawa
Brian Kresna Putro. (Foto: Instagram/@briankresnaputro)
A
A
A

Brian menambahkan, “Terima kasih kepada semua pihak yang turut mendukung, membantu, dan memperkuat perjalanan saya bersama Sheila on 7, mencangkup empat album, ratusan pertunjukan, ribuan tawa, canda, suka, dan dukanya.” 

Brian Kresna. (Foto: Instagram/@briankresnaputro)

Unggahan itu ramai dikomentari oleh sesama rekan musisi, seperti Ernest Cokelat yang mengatakan, “Doa yang terbaik selalu untukmu bro. Yuk, ngopi kita weekend ini.” Echa Soemantri menambahkan, “Selamat memasuki fase berikutnya dalam kehidupan bermusik bro.”*

BACA JUGA:

5 Artis Tanah Air Ternyata Dokter, Nomor 3 Pernah Jadi Jubir COVID-19

Luna Maya dan Choi Siwon Lunch Bareng, Lucinta Luna: Bawa Pulang ke Indo Mak

(SIS)

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita celebrity lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement