Gaya sporty, young dan fresh ala ‘Mama Rosa’ yang beda dari biasanya ini, mendulang banyak pujian. Dari rekan sesama artis, seperti Donna Agnesia, Evan Sanders, hingga para netizen, pemirsa serial drama hits Ikatan Cinta.
“Cakep banget siy,” puji Donna Agnesia singkat.
“Black widooooowwwww cantik berkali-kali,” Evan Sanders.
“Oma cantik,” tulis akun ***andariiii94
“Mama cantik banget kayak anak ABG,” komentar dari netizen pemilik akun bernama Derenr**sha
“Cantik banget sih Mama Rosa, keliatan masih kayak anak ABG banget,” tambah netizen dengan akun bernama Ayu**ika
“Mamamaaaa Masya ALLAH cantik,” seru Kera**om**able
(nit)