Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Alasan Shin Min Ah dan Kim Seon Ho Mau Bintangi Hometown Cha Cha Cha

Vania Ika Aldida , Jurnalis-Rabu, 18 Agustus 2021 |16:31 WIB
Alasan Shin Min Ah dan Kim Seon Ho Mau Bintangi <i>Hometown Cha Cha Cha</i>
Shin Min Ah dan Kim Seon Ho ungkap alasan mereka menerima tawaran membintangi Hometown Cha Cha Cha. (Foto: ELLE)
A
A
A

SEOUL - Shin Min Ah dan Kim Seon Ho mengungkapkan alasan menerima tawaran membintangi drama baru tvN, Hometown Cha Cha Cha. Kepada ELLE, aktris 37 tahun itu mengaku, terpikat dengan plotnya. 

“Ceritanya begitu hangat. Setiap karakter, tak hanya lakon utamanya, punya kisah yang menarik. Aku rasa, penonton ingin aku membintangi drama seperti ini,” ujarnya seperti dikutip dari Soompi, Rabu (18/8/2021). 

Shin Min Ah ungkap alasan mau membintangi Hometown Cha Cha Cha. (Foto: ELLE)

Di lain pihak, Kim Seon Ho mengaku, sangat menikmati proses syuting Hometown Cha Cha Cha. Apresiasi dari sutradara dan suasana syuting yang menyenangkan, diakuinya, sebagai daya tarik drama tersebut. 

“Saat aku berperan sebagai Hong Soo Shik, sutradara akan berkata ‘Ok’ meski kepalaku terlihat seperti sarang burung. Bahkan, ketika kerah bajuku bergerak naik turun karena angin, kami tetap melanjutkan syuting,” kata sang aktor. 

Baca juga: Shin Min Ah Dipuji Jadi Dokter Gigi Cantik di Hometown Cha-Cha-Cha

Halaman:
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita celebrity lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement