Beruntung, saat dibawa ke dokter kondisi Almeer tidak terlalu serius. Namun, hal itu tak lantas menurunkan rasa kesal sang aktor. Dia menilai, dengan gaji tinggi, sang pengasuh harusnya sudah sudah mengerti standar pekerjaannya.
Lucky Perdana menambahkan, "Masalahnya, bayi kita belum bisa ngomong, jadi kita enggak tahu sakitnya di mana. Untung pas dibawa ke rumah sakit enggak apa-apa ya Allah.”*
Baca juga: Ketika Mbak You Meramal Hari dan Penyebab Kematiannya Sendiri
(SIS)