Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Beda Keyakinan, Nadine Chandrawinata Ingin Terus Dampingi Dimas Anggara Berpuasa

Lintang Tribuana , Jurnalis-Selasa, 13 April 2021 |16:19 WIB
Beda Keyakinan, Nadine Chandrawinata Ingin Terus Dampingi Dimas Anggara Berpuasa
Nadine Chandrawinata dan Dimas Angga (Foto: IG Nadine)
A
A
A

Nadine Chandrawinata Pakai Topeng Tolak Bala Bikin Gagal Fokus

Nadine Chandrawinata dan Dimas Anggara

"Mudah-mudahan nenek Nadine bisa nemenin terus ya tiap puasa. Kakek Dimas lancar puasanya ya, keriput-keriput begini ndak papa ya, yang penting ada kamu di hidup nenek Nadine, cieeee #ND," tulisnya, dikutip Selasa (13/4/2021).

Menyambut bulan Ramadhan ini, kakak Marcel dan Mischa Chandrawinata itu juga mengucapkan selamat kepada umat muslim yang menjalankanya.

"Selamat menunaikan ibadah puasa ya teman-teman dari kami," tulis Nadine.

Halaman:
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita celebrity lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement