Kendati demikian, tidak sedikit penggemar yang juga merasa khawatir dengan hal tersebut.
Mereka meminta agar netizen tak lagi menyebut "Mamang" saat Zayn kembali mengadakan sesi live di Instagram.

"Guys tolong nanti kalo Zayn live lagi jangan spam "Mamang" ya bakal ganggu banget, cukup jadi inside joke aja buat kita. Bisa tanya seputar album atau yang lainnya," tulis salah satu penggemar di Twitter.
(edh)