Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Bertrand Antolin Wakafkan 3400 Alquran Bareng Dewi Sandra

Vania Ika Aldida , Jurnalis-Selasa, 22 September 2020 |09:48 WIB
Bertrand Antolin Wakafkan 3400 Alquran Bareng Dewi Sandra
Bertrand Antolin dan Dewi Sandra (Foto: Instagram Bertrand Antolin)
A
A
A

Unggahan dari bintang film Horror House tersebut sontak mendapatkan pujian dari para netizen di Instagram. Bahkan mereka mengaku terharu dengan sikap Bertrand yang sangat menjunjung tinggi toleransi antar umat beragama.

"Ya Allah semoga kokoh bisa mendapatkan hidayah melihat kontribusi nya bukan hanya untuk muslim melainkan semua agama. Salut kokoh," tulis seorang netizen.

"Terharu kakak mudah-mudahan berkah dunia akhirat kaka Bertrand," tulis netizen lainnya.

"Alhamdulillah Koko.Bener-bener menerapkan Pancasila yaitu saling menghargai antar umat beragama," tulis netizen lainnya.

(aln)

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita celebrity lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement