JAKARTA - Reza Artamevia belum dibesuk anak-anaknya usai tertangkap narkoba. Kedua anak Reza saat ini sedang tidak berada di Jakarta.
“Aaliyah kan di Bali, Zahwa di New York, Amerika,” ujar kuasa hukum Reza Artamevia, Muara Karta saat dihubungi, Senin (7/9/2020).
Besar kemungkinan, hanya tinggal ibu Reza yang bisa membesuk dalam waktu dekat.
Baca Juga: