Film Break the Silence: The Movie akan berisi momen-momen saat personel BTS menjalani tur stadion ‘Love Yourself: Speak Yourself’ pada tahun lalu. Tak hanya itu, film tersebut juga akan menampilkan pemikiran dan perasaan Jungkook dan keenam rekannya.
Namun sebelum Break the Silence: The Movie tayang di bioskop, Big Hit Entertainment akan merilis ulang Bring the Soul: The Movie, pada 28-30 Agustus 2020.*
Baca juga: Tak Terima Dikritik, The Connell Twins Singgung Area Kewanitaan Jennifer Coppen
(SIS)