Berakhirnya proses syuting serta kegiatan promosi Nanti Kita Cerita Tentang Hari Ini pun sekaligus menyudahi kedekatan Rachel Amanda dan Ardhito Pramono. Dia mengatakan, saat ini mereka kembali fokus pada kegiatan masing-masing.
“Sekarang sih sudah jalan masing-masing. Dito fokus musik, sedangkan aku syuting. Insya Allah ada beberapa proyek berikutnya,” ujarnya.*
Baca juga: Nicky Tirta Tanggapi Isu Pacaran dengan Valendza Wijaya
(SIS)