Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Ibu Kriss Hatta Kecewa Laporan Antony Hillenaar Tetap Disidangkan

Adiyoga Priambodo , Jurnalis-Kamis, 19 September 2019 |13:40 WIB
Ibu Kriss Hatta Kecewa Laporan Antony Hillenaar Tetap Disidangkan
Kriss Hatta (Foto: Dok Okezone)
A
A
A

"Korban sudah merasa tidak jadi korban lagi. Korban sudah dipenuhi hak dan keinginannya sesuai dengan kesepakatan yang telah dituangkan dan ditandatangani yang diwakili kuasa hukumnya," lanjut Deny Lubis.

Baca juga: Lepas Masa Lajang, Meidian Maladi Nikahi Sahabat Sendiri

Kriss Hatta

Seperti diketahui, berkas perkara dugaan penganiayaan yang dilaporkan Anthony Hillenaar dengan tersangka Kriss Hatta sudah dinyatakan lengkap oleh Kejaksaan Tinggi DKI Jakarta. Dari situ, penyidik pun wajib melimpahkan tersangka ke Kejaksaan Negeri Jakarta Selatan, yang dalam hal ini berwenang mengadili perkara.

"Tersangka Kriss Hatta ini akan dibawa ke Kejaksaan Negeri Jakarta Selatan," kata Kasubdit Penmas Polda Metro Jaya, AKBP I Gede Nyeneng.

 

Halaman:
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita celebrity lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement