Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Film Bumi Manusia Jadi Impian Terselubung Zaskia Mecca dan Hanung Bramantyo

Ady Prawira Riandi , Jurnalis-Kamis, 15 Agustus 2019 |19:43 WIB
Film Bumi Manusia Jadi Impian Terselubung Zaskia Mecca dan Hanung Bramantyo
Hanung Bramantyo dan Zaskia Mecca (Foto: Instagram @zaskiaadyamecca)
A
A
A

Zaskia pun ikut senang ketika Hanung akan menyutradarai film Bumi Manusia. Bagaimana tidak, novel tersebut adalah novel yang paling ingin difilmkan Hanung sepanjang kariernya.

Baca juga: Bikin Haru, Istri Bagikan Foto Pernikahan dengan Almarhum Agung Hercules

Zaskia juga sangat bersyukur karena Falcon benar-benar memberikan kebebasan kepada suaminya untuk menerjemahkan Bumi Manusia sesuai keinginannya. Film ini akhirnya diluluskan oleh Lembaga Sensor Film (LSF) dengan kategori 17 Tahun keatas. Hal ini menandakan Falcon tidak sepenuhnya ingin menggaet pasar yang lebih umum, yakni 13 tahun keatas.

Hanung dan Zaskia

"Akhirnya Falcon memilih untuk ya udah kita tetep 17 tahun ke atas. Itu aja buat aku udah berkah banget. Jadi udah gak banyak dicut gitu loh karyanya dia. Jadi mau berapa pun penontonnya kamu udah bikin film bagus itu udah lebih dari cukup sih," pungkasnya.

(sus)

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita celebrity lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement