Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

5 Fakta tentang Kim Jae Hwan yang Bakal ke Jakarta

Lidya Hidayati , Jurnalis-Jum'at, 28 Juni 2019 |15:48 WIB
5 Fakta tentang Kim Jae Hwan yang Bakal ke Jakarta
A
A
A

Salah satu mantan anggota grup Wanna One, Kim Jae-hwan merasakan ketenaran dan popularitas lewat grupnya itu. Meski kini sudah bubar pun, penyanyi kelahiran 27 Mei 1996 itu pun masih populer di kalangan anak-anak remaja. 

Ada beberapa fakta yang bisa disebut dari pria bersuara merdu yang akan menggelar acara 2019 Fan "WIN :D" Meeting di Istora Senayan, Jakarta pada 29 Juni. Berikut fakta soal Kim Jae-hwan yang dihimpun dari berbagai sumber seperti dikutip dari Antara:

1. Bernaung di bawah agensi Swing Entertainment

Jae-hwan, yang awalnya tak memiliki agensi akhirnya secara resmi menandatangani kontrak dengan Swings Entertainment untuk kegiatan solonya usai Wanna One secara resmi dibubarkan pada 31 Desember 2018.

Mantan penyanyi Wanna One ini akan ke Jakarta

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita celebrity lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement