Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Tayang Perdana, Asadal Chronicles Raih Rating Memuaskan

Hana Futari , Jurnalis-Minggu, 02 Juni 2019 |13:37 WIB
Tayang Perdana, <i>Asadal Chronicles</i> Raih Rating Memuaskan
Song Joong Ki dalam Asadal Chronicles. (Foto: Studio Dragon/tvN)
A
A
A

Sementara Mr. Sunshine yang menggaet Lee Byung Hun dan Kim Tae Ri sebagai aktor utama membukukan rating 8,5 persen saat penayangan perdananya, pada 7 Juli 2018. Meski begitu, rating 6,72 persen itu cukup membawa Asadal Chronicles menjadi drama dengan rating pembuka tertinggi ketiga tvN, setelah Encounter dan Mr. Sunshine.

Asadal Chronicles memulai debutnya dengan rating cukup memuaskan di angka 7,2 persen. (Foto: Studio Dragon/tvN)

Baca juga: Song Joong Ki Beberkan Alasan Pilih Asadal Chronicles sebagai Drama Comeback

Episode 1-6 Asadal Chronicles akan tergabung dalam fase pertama berjudul ‘Anak yang Dijanjikan’. Drama yang diproduksi oleh Studio Dragon dan diperankan oleh Song Joong Ki dan Jang Dong Gun ini diproduksi dengan biaya mencapai USD45,4 juta.

Asadal Chronicles tayang setiap Sabtu dan Minggu di tvN, pada pukul 21.00 KST.*

(SIS)

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita celebrity lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement