Kepolisian Gyeonggi Selatan merilis surat penahanan atas Park Yoochun setelah mengantongi bukti pembelian sabu sang aktor, pada 23 April 2019. Dia diketahui melakukan tiga kali transaksi pembelian metamfetamin alias sabu, yang masing-masing seberat 0,5 gram.
Baca Juga: Kuasa Hukum Yakin Park Yoochun Tidak Gunakan Narkoba
Dengan begitu, sepanjang Februari hingga Maret 2019, Park Yoochun memiliki total 1,5 gram sabu. Namun dari total tersebut, Park Yoochun diketahui baru menggunakan 0,5 gram sabu, sementara sisanya masih diselidiki polisi.
(LID)