Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement
Instagram Seleb

Rambut Baru Agnez Mo Jadi Soroton Warganet

Revi C. Rantung , Jurnalis-Selasa, 20 Maret 2018 |13:16 WIB
Rambut Baru Agnez Mo Jadi Soroton Warganet
Agnez Mo (Foto: Okezone)
A
A
A

"When in doubt, put ur big white shirt and red lipstick on 👑 #AGNEZMO (Ketika bingung, pakai saja kemeja putih, dan lipstik merah)," tulis Agnez Mo.

Baca Juga: Agnez Mo Jawab Makna Kemesraannya dengan Chris Brown

Akhir-akhir ini rambut pendek memang menjadi andalan dari penampilan Agnez. Bahkan menurut penuturannya pada beberapa bulan lalu, mempunyai rambut pendek seolah tidak membuat dirinya repot untuk mengurusnya.

"Sebenarnya pendek aja sih, enggak ribet itu doang alasannya. Terus apa ya dingin. Tapi jujur enak banget, enggak ribet nge-blow-blow, begitu cuci rambut kelar udah gitu," kata Agnez.

(kem)

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita celebrity lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement