Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Pecah Payudara, Yana Zein Tetap Jalani Syuting

Vania Ika Aldida , Jurnalis-Kamis, 29 Desember 2016 |15:14 WIB
Pecah Payudara, Yana Zein Tetap Jalani Syuting
Yana Zein (Foto: Vania/Okezone)
A
A
A

Ia mengaku hal tersebut terpaksa dilakukan lantaran tak mau mengganggu aktifitas dari para rekan-rekannya. Terlebih ia merasa bahwa ia masih memiliki tanggung kawab untuk menafkahi kedua anaknya usai ditinggal pergi sang suami pada bulan Juli 2016 lalu.

"Enggak ada yang tahu. Pada nanyain, kenapa, saya bilang, enggak apa-apa, keseleo, saya bilang. Tangan saya, saya masukin satu ke baju benar-benar susah," paparnya.

"Saya enggak mau, saya enggak mau ganggu pekerjaan mereka. Karena saya single parent, suami saya baru meninggal Juli kemarin, jadi saya tulang punggung keluarga. Saya harus selesaikan pekerjaan itu untuk mencari nafkah untuk anak-anak saya, untuk menghidupi keluarga saya, sekolah, dan saya berpikir pas tahu cancer putus asa, siapa pun tidak saya kasih tahu, saya berusaha tegar demi anak-anak," sambungnya.

(edh)

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Telusuri berita celebrity lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement