Itu sambalado
Cintamu sambalado
Di dalam di lidahmu itu
Mengandung bara api
Yang membakar hati
Didalam di lidahmu itu
Mengandung racun tikus
Yang mematikan nya
Di saat ada maunya
Lagi ada maunya
Baik baik saja
Setelah hilang rasanya
Hilang pula cintanya
Dan melupakannya
Samabalado eh..ehk..
Sambalado eh..ehk..
Itu sambalado