Lirik Lagu Crolatte, Single Terbaru dari Nuca Idol

Tim Okezone, Jurnalis
Sabtu 02 April 2022 21:49 WIB
Nuca Idol. (Foto: Ashlah/Instagram/@drunuca02)
Share :

JAKARTA - Raja Giannuca alias Nuca resmi merilis single terbarunya, Crolatte, pada 4 Maret silam. Lagu ciptaan Yunan Helmi itu memiliki chord progression yang unik, easy listening, dengan lirik menyentuh. 

Lagu Crolatte bercerita tentang seseorang yang sedang jatuh cinta, namun sulit menggapai kekasih impiannya. Berikut detail liriknya: 

Crolatte by Nuca

Hangat senyummu

Memastikan harapanku

Padamu, padamu, ooh

Meski ku tahu tak akan mudah bagiku

Denganmu, denganmu, ooh, hmm

Segala tentangmu istimewa

Halaman:
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Celebrity lainnya