Sayang, Ameer Azzikra tak bisa diselamatkan dan kemudian dinyatakan meninggal dunia, pada 29 November 2021, sekitar pukul 01.05 WIB. "Sudah, itu tangisan keluarga pecah," kata Syakir Daulay.
Tim medis menyebut, Ammer Azzikra meninggal dunia akibat kompilasi infeksi liver dan pneumonia akut. Ia kemudian dimakamkan di Pondok Pesantren Azzikra, Gunung Sindur, Bogor, tepat di sebelah pusara sang ayah, Ustadz Arifin Ilham.*
Baca juga: Kata Anya Geraldine soal Adegan Ranjang dalam Layangan Putus
(SIS)