Sneakers Head Second Waves di Episode 5 Vision+ Original "The Waves"

MNC Media, Jurnalis
Sabtu 19 Juni 2021 21:43 WIB
The Waves episode 5 (Foto: Vision+)
Share :

JAKARTA - Sneakers menjadi salah satu jenis sepatu yang menjadi andalan anak muda. Episode 5 Vision+ Original The Waves menghadirkan docuseries tentang sneakers, bekerja sama dengan Urban Sneakers Sociaty (USS).

Dalam episode 5 yang berjudul Sneakers Head Second Wave, Pandu Polo, Kharisma Alamsya, dan Dimas Indro selaku Indonesia Sneaker Team hadir sebagai narasumber. Ada pula Jejouw dari Urban Sneaker Society dan Andrey Noelfry dari Jakarta Sneaker Day.

“Sneakers itu bukan cuma menjadi Collectible Item tapi juga bisa menjadi investasi," kata Kharisma Alamsya.

Pandu Polo menambahkan, “Sekarang saat membeli sepatu, hal yang dipikirin selain suka dengan sepatunya, apakah saat dijual kembali sepatunya memiliki value jadi seenggaknya untung pakai itu minimal."

Baca Juga:

Vision+ Original The Waves Episode 4: Local Pride First Waves, Wadah Penggerak Brand Lokal

Vision+ Originals "The Intern" Episode 4: Saatnya Anak Magang Unjuk Gigi!

Penasaran pemaparan lebih lanjutnya terkait dengan fenomena dan cerita di balik skena sneakers di Indonesia? Jangan lupa saksikan Original Series Vision+ The Waves episode 5 “Sneaker Head Second Wave” eksklusif di Vision+.

Segera unduh dan akses Vision+ di Google Play dan App Store atau bisa juga kunjungi www.visionplus.id. Untuk informasi lebih lanjut mengenai Vision+, silakan mengikuti akun sosial media resmi Vision+ di @visionplusid (Facebook, Instagram, Twitter, TikTok). Vision+, Happiness, Anytime, Anywhere!

(LID)

Halaman:
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Celebrity lainnya