Chrissy Teigen Sibuk Belanja 2 Pekan Usai Keguguran
“Banyak pesan yang masuk, dan setiap pesannya kami baca dengan mataku yang berkaca-kaca,” tulis Chrissy.
Chrissy mencoba menyakinkan para penggemarnya, bahwa sebanyak apapun pesan dukungan dan semangat yang masuk ke sosial media miliknya, ia pasti akan membaca setiap pesan yang dikirimkan tersebut.