Beyonce Hadirkan Lupita Nyong'o hingga Pharrel Williams di Trailer Black is King

Elsa Virina Simanjuntak, Jurnalis
Senin 20 Juli 2020 15:24 WIB
Black Is King (Foto: Poster Black Is King)
Share :

Beyonce juga menambahkan bahwa Black is King adalah film dengan tujuan besar. Visual yang luar biasa ini ia bermaksud merayakan budaya kulit hitam.

Disney menyebutkan bahwa proyek ini termasuk dengan empat video music Beyonce yaitu Already, Brown Skin Girl, Mood 4 Eva, dan My Power.

Baca Juga:

Tokoh Politik Tuduh Beyonce Pemuja Setan dan Bukan Keturunan Afro-Amerika

Britney Spears Klaim Julukan Queen B, Fans Beyonce Naik Pitam


Beyonce pun merasa bahwa visual albumnya ini dirilis pada waktu yang tepat beriringan dengan masyarakat dunia yang sedang melakukan tindakan bersejarah. Salah satunya tentang isu ras kulit hitam yang ramai beberapa waktu lalu.

“Kita menginginkan perubahan. Saya percaya jika orang kulit hitam bercerita tentang kisah kita (orang kulit hitam) sendiri. Kita dapat menggeser poros dunia dan menceritakan kekayaan generasi dan jiwa kita yang tidak ada di buku – buku sejarah kita,” tegas Bey.

Black is King akan dirilis secara global pada 31 Juli di Disney+.

(aln)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Celebrity lainnya