Jadi Zona Terlarang, Rumah Amitabh Bachchan Disegel

Pernita Hestin Untari, Jurnalis
Senin 13 Juli 2020 12:52 WIB
Amitabh Bachchan (Foto: Instagram/@abhishek)
Share :

Untuk diketahui, Amitabh Bachchan bersama anaknya, Abhishek kini menjalani perawatan intensif di Rumah Sakit Nanavati Super Speciality, Mumbai usai dinyatakan positif Covid-19.

Menurut pihak rumah sakit kondisi Amitabh Bachchan cukup stabil. Aktor kawakan tersebut juga dinyatakan memiliki gejala Covid-19 ringan.

Setelah Amitabh dan Abhishek Bachchan dinyatakan positif, sang menantu, Aishwarya Rai dan cucunya, Aaradhya Bachchan juga dites COVID-19. Keduanya dinyatakan positif dan menjalani karantina mandiri di rumahnya.

(LID)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Celebrity lainnya