Pacaran Serius, Joshua Suherman Belum Berniat Nikahi Clairine Clay

Hana Futari, Jurnalis
Rabu 30 Oktober 2019 12:00 WIB
Joshua Suherman dan Clairine Clay. (Foto: Instagram/@clairineclay/Musa Gunawan)
Share :

JAKARTA - Sekitar 1,5 tahun menjalin hubungan, mantan penyanyi cilik Joshua Suherman belum yakin untuk menikahi sang kekasih, Clairine Clay. Dia memiliki pertimbangan khusus terkait keputusannya tersebut.

"Gue percaya, menikah itu bukan tentang cepat-cepatan atau lama-lamaan. Kalau kami berdua siap ya pasti menikah. Tapi bukan berarti kami tidak mendiskusikan hal ini ya. Ada, tapi memang belum mendalam," ujar Joshua saat ditemui di kawasan Blok M, Jakarta Selatan, pada 29 Oktober 2019.

Meski begitu, Joshua dan Clairine sudah menetapkan arah hubungan mereka. Pasangan tersebut sepakat untuk tak terlalu buru-buru dalam meresmikan hubungan mereka ke pelaminan.

Baca juga: Main Film Anak Garuda, Clairine Clay Minta Saran Joshua Suherman

Halaman:
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Celebrity lainnya